Apakah akun adsense anda di nonaktifkan oleh Adsense ? dan Apakah anda ingin membuat akun Adsense yang baru ?, jika jawaban anda Ya, maka anda harus membaca artikel ini dengan baik.
Selamat sore pembaca setia blog catatankaki, sudah beberapa hari ini saya tidak memperbaharui artikel di blog ini dikarenakan saya sibuk untuk mendaftar ulang adsense yang beberapa bulan lalu di non aktifkan oleh Adsense.
Sesuai dengan judul artikel kita pada hari ini, Berikut ini saya akan memberikan tips untuk teman-teman semua yang ingin mendaftar ulang lagi di Google Adssense. Tips ini berdasarkan pemahaman saya selama ini setelah berkali-kali mendaftar ulang pada Google Adsense.
1. Komputer
Sebaiknya jika teman-teman ingin mendaftar ulang di Adsense sebaiknya menggunakan komputer, Laptop, atau Notebook yang berbeda. sebab dari beberapa sumber yang saya baca hampir semuanya mengatakan hal yang demikian.
2. Blog
Sebaiknya teman-teman membuat blog baru untuk dipakai mendaftar pada Google Adsense, jangan menggunakan blog lama anda untuk mendaftarkannya lagi. walaupun ada beberapa sumber yang saya baca bahwa bisa menggunakan blog lama untuk mendaftar, sebab blog yang kita pakai waktu adsense kita di non aktifkan tidak ikut di non aktifkan oleh adsense maka dari itu masih bisa dipakai.
Tapi ada juga yang mengatakan bahwa jika ingin mendaftar dengan blog lama maka, sebaiknya blog lama tersebut di robah dulu ke domain baru didaftarkan.
4. E-mail
Sebaiknya menggunakan e-mail yang baru untuk mendaftar ulang adsense, sebab e-mail lama anda sudah tidak bisa digunakan. sebaiknya menggunakan e-mail dari Google atau Gmail.
5. Nama
Sebaiknya nama pengguna akun adsense jangan menggunakan nama sebelumnya, ganti dengan nama orang lain misalnya nama orang tua atau saudara.
Itu dia beberapa tips yang saya berikan untuk menjadi panduan anda mendaftar ulang pada Google Adsense, sekian dulu artikel saya hari ini. semoga artikel ini dapat bermanfaat untuk para pembaca sekalian, jika anda ingin berkomentar atas artikel ini silahkan dituliskan pada kotak komentar yang tersedia dan jangan lupa untuk meninggalkan alamat blog sobat agar kami dapat berkunjung dan memberikan komentar. Nantikan terus artikel-artikel bermanfaat lainnya dari kami.
Baca Selengkapnya Di : http://catatankaki06.blogspot.com/2013/12/tips-daftar-ulang-adsense-setelah-di.html#ixzz3PaMROouK
0 comments:
Post a Comment